28.2 C
Banda Aceh
Selasa, September 26, 2023

TAG: #pangan

Meski Elnino, Program I’m Jagong Pangdam IM Sukses Panen Perdana Di Tiga Wilayah

0
Aceh Utara – Pujatvaceh.com - Panglima Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Pangdam IM) Mayor Jenderal TNI Novi Helmy Prasetya melaksanakan panen jagung perdana secara serentak di tiga wilayah Aceh pada program I'm Jagong tahun 2023 yang dipusatkan di Gampong Ulee Geudong, Kec. Sawang, Kab....

Pj Bupati Diwakili Sekda Aceh Besar Ikut Panen Jagung Perdana Program I’M Jagong Kodam Iskandar Muda

0
Aceh Besar – Pujatvaceh.com - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto SSTP MM diwakili oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Drs Sulaimi MSi menghadiri kegiatan panen jagung perdana program "I’M Jagong" dalam rangka mewujudkan ketahanan pangan yang diselenggarakan oleh Kodam Iskandar Muda, di Gampong Bung...

Harga Melambung, Bulog Kutacane Siap Salurkan 520 Ton Stok Beras Ke Pasar

0
Aceh Tenggara – Pujatvaceh.com - Bulog Cabang Kutacane dari bulan Januari sampai September telah menyalurkan sebanyak 1.650 ton beras Bulog.Terlihat di lokasi gudang Bulog Cabang Kutacane, tumpukan beras yang siap dipasarkan sudah berada di gudang, terbagi dua jenis beras yang di stok, meliputi beras...

Harga Beras Di Kota Langsa Mengalami Kenaikan

0
angsa – Pujatvaceh.com - Harga beras di pusat pasar Kota Langsa mengalami kenaikan sejak sebulan terakhir, kenaikan berkisar Rp. 8000, dari yang awalnya Rp. 178.000 per 15 kg, sekarang menjadi Rp. 186.000 per 15 kg.Salah seorang distributor beras, Farid mengatakan, kenaikan harga beras telah...

Kodim 0104/Aceh Timur Beri Penyuluhan Pertanian

0
Langsa – Pujatvaceh.com - Demi menjaga ketahanan pangan serta meningkatkan pengetahuan masyarakat, Kodim 0104/Aceh Timur menggelar kegiatan penyuluhan pertanian di Gampong Sukajadi Kebun Ireng, Kecamatan Langsa Lama, Kota Langsa.Tujuan dari pada kegiatan sosialisasi pertanian ini adalah meningkatkan hasil produksi petani, dengan menggunakan pupuk organik...

Lakukan Kerja Sama Dengan Thailand Terkait Penguatan Ketahanan Pangan Di Bidang Pertanian

0
Jakarta  – Pujatvaceh.com –  Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, melakukan pengembangan kerja sama dengan Thailand terkait penguatan ketahanan pangan di bidang pertanian.Seperti yang dilansir tribunnews.com, Kerja sama dilakukan Ganjar, saat menerima kunjungan courtesy call Duta Besar (Dubes) Kerajaan Thailand Prapan Disyatat di Puri Gedeh, Kota Semarang pada Senin (24/7/2023)."Kita bicara kerja sama dua negara, tentu...

Warga Gampong Pande Sulap Lahan Kosong Sebagai Lahan Ketahanan Pangan

0
Banda Aceh – Pujatvaceh.com - Budidaya ikan air tawar jenis ikan nila dipilih warga Gampong Pande, Kecamatan Kutaraja, Banda Aceh, sebagai program ketahanan pangan di desa setempat. Program tersebut didanai langsung dari dana gampong dengan sistem bagi hasil usai panen, yakni kepada warga, kelompok...

Warga Gampong Pande Sulap Lahan Kosong Sebagai Lahan Ketahanan Pangan

0
Banda Aceh – Pujatvaceh.com - Budidaya ikan air tawar jenis ikan nila dipilih warga Gampong Pande, Kecamatan Kutaraja, Banda Aceh, sebagai program ketahanan pangan di desa setempat. Program tersebut didanai langsung dari dana gampong dengan sistem bagi hasil usai panen, yakni kepada warga, kelompok...

Jelang Idul Adha Harga Ayam Potong Di Kota Langsa Mengalami Kenaikan

0
Langsa – Pujatvaceh.com - Harga ayam potong di pasar kota langsa mengalami kenaikan jelang Hari Raya Idul Adha, kenaikan harga ayam sudah terjadi secara bertahap sejak satu bulan yang lalu.Salah seorang pedagang ayam,  Anwar mengatakan,  sejak satu bulan yang lalu,  harga ayam potong mengalami...

Jaga Ketersedian Pangan, Digitalisasi Lahan Pertanian Harus Terus Digalakkan

0
Jakarta – Pujatvaceh.com – Alih fungsi lahan pertanian di berbagai daerah dinilai berpotensi terhadap produksi, serta ketersediaan pangan di masa depan. Pengamat Pertanian dari Universitas Brawijaya (UB) Malang, Sujarwo mengatakan ada beberapa faktor yang mempengaruhi pergeseran penggunaan sumberdaya lahan pertanian, seperti adanya efek permintaan dari non pertanian yang berkembang jauh lebih...

BERITA TERKINI

BERITA TERHANGAT