TAG: #PendidikandiAceh
Kasus Covid-19 Meningkat Sekolah di Bireuen Ditutup
Bireun-PUJATVACEH- Akibat meningkatnya kasus covid-19 di kabupaten Bireuen dalam dua pekan terakhir ini, proses belajar mengajar tatap muka disetiap sekolah di Bireuen dihentikan sejak 24 Mei 2021.Dampak meningkatnya angka terkonfirmasi positif di kabupaten Bireuen, Pemkab Bireuen menginstruksikan seluruh SD, SMP, SMA Negeri maupun swasta untuk...