TAG: #PolresLhokseumawe
Bhabinkamtibmas Polsek Syamtalira Bayu Gelar Vaksinasi Menggunakan Sepeda Motor
Lhokseumawe – Pujatvaceh.com - Meski pandemi covid-19 mulai relatif terkendali, namun penyuntikan vaksinasi untuk meningkatkan imun tubuh warga tetap dilanjutkan. Seperti yang dilakukan oleh Bripka Herry, Bhabinkamtibmas di Polsek Syamtalira Bayu, Polres Lhokseumawe, yang melakukan serbuan vaksinasi menggunakan sepeda motor binmas.Dengan menggandeng tenaga kesehatan...
Pasar Induk Lhokseumawe Belum Berfungsi, Aset Malah Banyak Yang Raib
Lhokseumawe – Pujatvaceh.com – Pasca dikelola oleh PT. Pembangunan Lhokseumawe (PTPL) Perseroda sejak 2020 lalu, kondisi Pasar Induk Terpadu di Jalan Lingkar Desa, Ujong Blang, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe kian memprihatinkan dan terkesan dibiarkan terbengkalai.Di sekitar bangunan sudah ditumbuhi rerumputan liar, ditambah dengan...
Hari Kartini, Polwan Satlantas Lhokseumawe Layani Warga Pakai Pakaian Adat
Lhokseumawe – Pujatvaceh.com - Untuk memperingati Hari Kartini, sejumlah polisi wanita dari Satuan Lalu Lintas Polres Lhokseumawe tampil berbeda dari biasanya. Mereka mengenakan pakaian adat Aceh, untuk melayani masyarakat yang ingin melakukan pengurusan surat izin mengemudi.Kegiatan ini dilakukan untuk memberikan semangat bagi sesama polisi...
Vaksinasi Di Lhokseumawe Sasar Jamaah Tarawih
Lhokseumawe – Pujatvaceh.com - Satuan Lalu Lintas Polres Lhokseumawe, gencar melakukan vaksinasi covid-19 di sejumlah masjid hingga pusat keramaian di daerah tersebut, selesai ibadah shalat tarawih, untuk menjangkau warga yang belum mendapatkan dosis vaksinasi. Seperti yang dilakukan di Masjid Al Hikmah Cunda, kecamatan Muara...
Demo Tolak Jokowi Tiga Periode Di Lhokseumawe, Demonstran Selfie Dengan Polwan Cantik
Lhokseumawe – Pujatvaceh.com - Demonstrasi yang dilakukan oleh puluhan mahasiswa yang tergabung dalam aliansi Cipayung Plus Lhokseumawe Aceh Utara berlangsung tertib hingga menyerahkan tuntutan mereka kepada ketua DPRK Kota Lhokseumawe Ismail A Manaf, para mahasiswa juga menolak kenaikan harga BBM dan LPG, penyelesaian kelangkaan...
Kapolsek Wanita Di Lhokseumawe Ubah Motor Jadi Ambulance Keliling
ACEH UTARA – PUJATVACEH – Petugas Bhabinkamtibmas Kepolisian Sektor Syamtalira Bayu, Polres Lhokseumawe menyulap motor dinas menjadi ambulance keliling yang dilengkapi dengan peralatan P3K.Setiap hari ada 3 orang petugas Bhabinkamtibmas yang melakukan patroli sekaligus meluangkan waktu untuk mensosialisasikan protokol kesehatan kepada masyarakat sebagai upaya memutus...
Polres Lhokseumawe Lakukan Vaksinasi Covid-19 Warga Dengan Sistem Drive Thru
LHOKSEUMAWE – PUJATVACEH – Masyarakat Kota Lhokseumawe menerima layanan vaksinasi massal dengan pola layanan tanpa turun atau drive thru di area Mapolres Lhokseumawe pada Sabtu pagi.Meski dilakukan secara drive thru, namun prosedur vaksinasi tetap berjalan seperti pada umumnya, mulai dari pendaftaran dan screening, vaksinasi,...
Polisi Amankan 4,4 Kilogram Sabu Dan Tangkap 10 Tersangka
LHOKSEUMAWE – PUJATVACEH - Kepolisian Resor Lhokseumawe merilis sejumlah kasus peredaran narkotika jenis sabu senin siang (7/6). Polisi berhasil mengamankan sepuluh orang tersangka dari empat kasus yang berbeda, dengan barang bukti sabu seberat 4,4 kilogram.Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto menyebutkan, pada kasus pertama pihaknya...
Tingkatkan Vaksinasi Covid19, Satgas Sasar Pimpinan Pesantren Di Lhokseumawe
LHOKSEUMAWE – PUJATVACEH - Kegiatan vaksinasi Covid-19 massal “Tamong Dayah” atau program vaksinasi massal masuk pesantren ini, disambut antusias oleh pimpinan dayah, pengurus, hingga para santri di Dayah Al Munawwarah, Kecamatan Muara Satu, Kota Lhokseumawe (6/6).Pimpinan Dayah Al Munawwarah, Teungku Zulkarnain Juned mengatakan, dirinya...
Setiap Jumat Tahanan di Polres Lhokseumawe Dapat Tausiah Dari Polisi
Lhokseumawe- PUJATVACEH- Para tahanan di Mapolres Lhokseumawe setiap Jumat pagi mendapatkan tausiah agama dari sejumlah pejabat utama Polres setempat. Disela menjalani proses hukum, diharapkan dengan tausiah agama tersebut para tahanan dapat terbuka hatinya untuk menuju pintu taubat. Pada Jumat (4,6) kali ini, para tahanan...